
Sejak pertama kali digunakan oleh Angkatan Laut Kerajaan Belanda pada tahun 1976, hingga kini Goalkeeper sudah di produksi lebih dari 50 unit, selain digunakan oleh Angkatan Laut Kerajaan Belanda Goalkeeper juga di gunakan oleh angkatan laut dari negara-negara lain seperti : Inggris, Chili, Korea Selatan, Portugal dan Belgia. Sebagai meriam penangkis serangan udara, Goalkeeper mampu menangkis peluru kendali dari berbagai jenis termasuk peluru kendali yang mempunyai kecepatan 2 Mach atau 2 kali kecepatan suara seperti peluru kendali buatan Rusia SS-N-22 Sunburn, oleh Goalkeeper sasaran yang mempunyai kecepata hingga 2 Mach mampu di kunci mulai dari jarak 1.500 m hingga jarak minimum penghancuran yaitu 300 m dengan hanya membutuhkan waktu selama 5,5 detik !.
Download Video:
~ 3Gp : 1.244 Kb
~ Wmv : 6.579 Kb
Tidak ada komentar:
Posting Komentar